Brimob Polri
.
.
Hari Sabtu, 22 Agustus 2020, kantor Kejaksaan Agung terbakar. Saya (Irjen Pol Anang Revandoko) Dankor Brimob Polri memerintahkan untuk menerjunkan enam unit Armored Water Cannon (AWC) dalam membantu pemadam kebakaran DKI Jakarta.
.
Saya juga memerintahkan para anggota untuk melakukan pengamanan di lokasi kejadian. Saya berharap kebakaran ini tidak menimbulkan korban jiwa.
.
Amin ya robbal ‘alamin
.
.
Brimob Untuk Indonesia 🇮🇩🇮🇩🇮🇩
0 Komentar